Kegiatan sergap pengecekan gudang beras bertempat di Nagari Palaluar Kabupaten Sijunjung
Babinsa Koramil 07 Tanjung Ampalu Sertu Zulkifli melaksanakan kegiatan sergap yaitu pengecekan gudang beras milik Bapak Suwandi bertempat di Nagari Palaluar Kecamatan Koto Tujuh Kabupaten Sijunjung. Kegiatan yang dilaksanakan pada tanggal 15 Maret 2018 meliputi pengecekan kualitas beras, ketersedian beras dan lain sebagainya.
Sebagai Babinsa ikut berperan dalam kegiatan sergap dan dalam kegiatan tersebut berjalan dengan aman dan lancar sampai kegiatan sergap tersebut selesai, serta sebagai akhir kegiatan tersebut Babinsa bersama pemilik gudang beras beramah tamah.
Ruangan komen telah ditutup.