Danramil 07/TA Pelda Reza Oktafiandi diwakili oleh Babinsa Serma Syahriman, SP menghadiri undangan kegiatan *Rapat Pleno Terbuka, penetapan pasangan calon terpilih Bupati dan wakil Bupati Sijunjung pada pemilihan serentak Nasional tahun 2024* bertempat di Balairung kantor bupati Sjj , Kec. Sijunjung, Kab. Sijunjung Jum’at (10/01/2025).
Kegiatan sbb Pembukaan oleh Protokol, Tari persembahan, Menyanyikan lagu Indonesia Raya, Menyanyikan jingga pemilu, Perkenalan konsioner KPU kabupaten Sijunjung, Sambutan ketua KPU (Dori), Sambutan KPU Provinsi Sumatra Barat, Sambutan dari Pemda, Pembacaan penetapan calon, Penandatangan berita acara Pleno, Penyerahan berita Pleno, Rapat Pleno tutup, Acara Tutup
Turut hadir KPU Provinsi Sumatra Barat, Bupati dan wakil Bupati Sijunjung, Ketua DPRD Kab Sijunjung, Sekretaris Daerah kabupaten Sijunjung, Dandim 0310/SS, Kapolres Sijunjung, Kepala Kejaksaan negeri, Kepala Pengadilan negeri, Ketua pengadilan Agama, Ketua dan anggota KPU kabupaten Sijunjung, Asisten I, Sekretaris DPRD Kab Sijunjung, Kacadin wilayah V Dinas pendidikan Provinsi Sumatera Barat, BAPPEDA Kab Sijunjung, BKAD Sijunjung, Kadis Komunikasi dan Informasi, Kepala dinas kesehatan, Kadis perhubungan, Kepala DPMN kab Sijunjung, Kepala Disdukcapil kab Sijunjung, Kepala dinas Perkim dan LH kab Sijunjung, Kepala dinas PUPR Kab Sijunjung, Kepala DPMPTSP Kab Sijunjung, Kalapas kelas II Muaro, Kepala kantor Kementerian agama kab Sijunjung. Kepala kantor Kesbang pol dan LINMAS Kab. Sijunjung, Kepala kantor POL-PP dan Damkar kab Sijunjung, KPPN Sijunjung, Direktur Bank Nagari Cabang Sijunjung. Direktur PDAM kab Sijunjung, Direktur RSUD kab Sijunjung, Kepala PLN cabang Sijunjung, Ketua Baznas kab Sijunjung, Kepala BPJS kesehatan Sijunjung, Pasangan calon Bupati dan wakil Bupati Sijunjung, Lo dan operator pasangan calon, Pimpinan Partai politik peserta pemilu, Ketua MUI Sijunjung, Ketua LKAAM kab Sijunjung, Ketua KNPI kab Sijunjung, Camat se-kabupaten Sijunjung, Forkofincam Se- kab Sijunjung, Wali nagari Se- kab Sijunjung, Media cetak, PPS dan
Sekretaris PPS se Kab Sijunjung.
Serma Syahriman Selaku Babinsa saat ditemui usai kegiatan sangat mengapresiasi dan berterima kasih dengan sinergitas dan dukungan seluruh pihak dalam kesuksesan Pilkada serentak 2024 di Sijunjung.
Sebagai aparat kewilayahan, kami bersinergi dan berupaya optimal untuk mewujudkan Pilkada yang aman, damai dan sukses. Hal tersebut tentu tidak akan terjadi tanpa adanya peran seluruh pihak dan masyarakat di wilayah Sijunjung ini,”jelasnya.
Pilkada telah usai, sekarang waktunya menatap masa depan. Segala perbedaan yang terjadi dalam ajang kontestasi kemarin merupakan hal wajar, namun sekarang saatnya bersatu untuk mendukung kebijakan dan berbagai program kpemerintah kedepan demi kemajuan dan kesejahteraan Klungkung,”pungkasnya