Apel gelar pasukan dalam rangka operasi ramadniya yang dilaksanakan pada hari senin tanggal 19 Juni 2017 bertempat di Lapangan Upacara Mapolres Sijunjung.
Dalam kegiatan tersebut hadir Kasdim 0310/SSD Mayor Inf Idham Khalid S.Ag yang mewakili dandim 0310/SSD, Wakil Bupati Sijunjung Arrival Boy SH, Kapolres Sijunjung, Kajari Sijunjung, dan para tamu pejabat lainnya.
Peserta upacara terdiri atas Kodim 0310/SSD, Anggota Polres Sijunjung dan dalam kegiatan tersebut berlangsung dengan aman dan tertib.