
JAJARAN KORAMIL KODIM 0310/SS MELAKSANAKAN VAKSINASI TAHAP II
Seluruh jajaran Koramil Kodim 0310/SS laksanakan vaksinasi sinovac COVID-19 di puskesmas wilayah binaan masing-masing , Adapun kegiatan tersebut merupakan dalam rangka mensukseskan program vaksinasi pemerintah yang di laksanakan oleh jajaran TNI. Kamis(18-03-2021). Dandim 0310/SS Letkol Inf Endik Hendra Sandi,S.Sos.,M.I.Pol mengatakan bahwa seluruh babinsa jajaran Koramil melaksanakan vaksinasi tahap II dengan tujuan agar dapat memutus mata…