
BABINSA 03/PP MELAKSANAKAN PENEGAKKAN PROTOKOL KESEHATAN DIWILAYAH KORAMIL 03/PP
5 Anggota Babinsa Koramil 03/Pulau Punjung,Dpp Serma Joko Sumarno Melaksanakan Patroli Penegakan Disiplin protokol Kesehatan, himbauan untuk mematuhi protokol kesehatan dalam pencegahan penyebaran Corona Virus Desease 2019 (Covid 19 ) di Warung sarapan Sungai Dareh, Selasa (02/02/01). Babinsa Serma Joko mengatakan, bahwa kegiatan Operasi Penegakan disiplin protokol kesehatan tersebut, guna mencegah penularan dan penyebaran Covid-19…