
Babinsa Koramil 10/Koto Baru Kembangkan Usaha Budidaya Kacang Tanah
Babinsa Koramil 10/Koto Baru Kodim 0310/SS Koptu Deni Setiawan bekerja sama dengan masyarakat Produktif mengembang kan usaha Budidaya Penanaman kacang tanah di Jr.Sungai Sakai Nagari Muaro Sopan Kec.Padang Laweh Kab.Dharmasraya. Luas lahan penanaman kacang tanah lebih kurang 1/4 ha dengan modal bersama dengan masyarakat produktif. Yang mana waktu penanaman sampai dengan pemanenan lebih kurang 4…