Melalui Komsos Babinsa 07/TA Sampaikan Pesan jaga Ketertipan Dan Kebersihan Lingkungan
Sijunjung – Menjalin hubungan yang baik dengan warga binaan adalah merupakan salah satu tugas pokok Babinsa. Salah satunya dengan komunikasi sosial dalam menciptakan interaksi dan kekompakan antara Babinsa dan warga binaan. Hal ini disampaikan saat melaksanakan komsos dengan Masyarakat yang ada di wilayah binaan babinsa tanjung ampalu Tempat Jr. pasar Gambok, Nagari Limo Koto Kec…
