Babinsa Produktif Hadir Berikan Motivasi Untuk Terus Mengembangkan Usahanya

Babinsa koramil 10/KB Kopda Suhadak bekerja sama dengan masyarakat produktif mengembangkan usaha Bengkel ,hasil bagi 2 dgn bpk Dadio selaku masyarakat produktif. Lokasi pasar sungai Rumbai, kec sungai Rumbai. Selasa (19/12/2023).

Saat ditemui, Kopda Suhadak pemilik usaha bengkel servis kendaraan mengatakan kepada Babinsa bahwa selain usaha jasa perbaikan kendaraan, seperti sepeda motor, dirinya juga menyediakan beberapa sparepart atau suku cadang yang dapat digunakan untuk pergantian bagian kendaraan konsumen yang mengalami kerusakan.

Kopda Suhadak menuturkan kegiatan ini sebagai upaya dalam pembinaan teritorial, Babinsa berharap dapat mendorong semangat usaha bagi warganya untuk meningkatkan pendapatan masyarakat dan juga meningkatkan perekonomian di wilayah binaan.

” Kita selalu berusaha untuk hadir dan memberikan motivasi kepada warga untuk terus bersemangat dalam mengembangkan usahanya,” kata Babinsa (Pendim0310/SSD).