Peringatan Sumpah Pemuda Yang ke 97 Di Isi Dengan Ziarah Ke Taman Makam Pahlawan Prof, M. Yamin Di Sawahlunto
Danramil 05/Tlw Letda Inf Aspil ikuti Upacara ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Prof.Mr Mohammad Yamin di Lapangan Bola kaki Talawi dan Taman makam Pahlawan Talawi. dalam rangka Peringatan 97 Tahun Sumpah Pemuda, Selasa (28/10/2025). Rangkaian ziarah dimulai dengan penghormatan kepada Para Pahlawan yang dipimpin langsung oleh Walikota Sawahlunto Bapak Riyanda Putra…
